Iwan Fals Sebut Ahok Penyebab Banyak Orang Jadi Ingat Al Quran

“Gara-gara Ahok kita jadi ingat Alquran,” tulis Iwan Fals pada akun Twitter-nya, Rabu (12/102016).
Jakarta – Nama Gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahaja Purnama (Ahok) belakangan ini ramai menjadi pembicaraan dan bahan hujatan karena pernyataan kontroversialnya soal Surat Almaidah 51.
Baca Juga
Sebelumnya, Iwan Fals juga mengunggah foto Monumen Pancasila dan sebuah warung makan di Kota Tuban yang pada layar televisi di sana sedang menayangkan sebuah acara talk show politik pada salah satu televisi swasta.
“Sambil nunggu sate kambing mateng nonton tv, tentang Ahok & Al Maidah Ayat 51,” demikian tulis Iwan Fals pada keterangan fotonya.
(samsul arifin – harianindo.com)
0 Response to "Iwan Fals Sebut Ahok Penyebab Banyak Orang Jadi Ingat Al Quran"
Post a Comment